MANOKWARI ( Flora dan Fauna )


Flora di Manokwari termasuk jenis hutan hujan tropis dengan corak Australis.
Beberapa tanaman khas Manokwari antara lain pohon sagu, nipah, matoa, buah merah dll. Manokwari juga terkenal dengan sebutan “kota buah” untuk kawasan pulau Papua.

Fauna di Manokwari :

Fauna di Manokwari juga bertipe Australis antara lain beberapa hewan menyusui bertubuh kecil seperti kuskus, kangguru. Manokwari juga mempunyai banyak jenis burung antara lain burung dara laut, cenderawasih, nuri, kakaktua, mambruk dll
Hewan melata di Manokwari kaya akan jenis biawak dan ular yang juga bertipe Australis dengan banyak kemiripan dengan hewan melata yang ada di Australia seperti biawak (soa-soa) dan beberapa ular derik.
Hewan-Hewan laut khas Manokwari antara lain adalah penyu belimbing. Kawasan perairan Manokwari adalah merupakan jalur rute migrasi ikan paus. Hal ini dibuktikan dengan pernah terperangkapnya Ikan Paus di perairan Arfai pada tahun 1996. (Tri Wibowo)

0 komentar:

Posting Komentar

 
footer